#iamchange —
kampanye oleh Happy Hearts Indonesia
TUJUAN

dukung anak belajar di sekolah aman

Banyak anak Indonesia yang tidak memiliki kesempatan mengenyam pendidikan karena faktor lokasi dan tingkat kemiskinan.

Tanpa pendidikan dasar yang berkualitas, anak-anak akan sulit keluar dari lingkaran kemiskinan dan susah untuk mempunyai kesempatan untuk mengembangkan potensi mereka. Namun, Anda memiliki kekuatan untuk mengubah itu semua!

Mari melangkah bersama Changemakers dan bangun kembali sekolah di seluruh Indonesia, lengkap dengan toilet, furnitur, dan fasilitas yang menunjang kegiatan belajar mengajar.
Sekolah Direkonstruksi
0
Anak-anak Terdampak
0 rb+
Komunitas Terdampak
0 k+
Sekolah Direkonstruksi
0
Anak-anak Terdampak
0 rb+
Komunitas Terdampak
0 rb+
Komunitas Terdampak
0 rb+
Sekolah Direkonstruksi
0
Anak-anak Terdampak
0 rb+
FAKTA

ribuan anak belum dapat pendidikan layak

Salah satu daerah yang menjadi sorotan dalam hal rendahnya kualitas pendidikan adalah Nusa Tenggara Timur (NTT) yang sekaligus menjadi salah satu provinsi dengan tingkat kemiskinan tinggi di Indonesia.

Pendidikan adalah salah satu pintu kebebasan untuk keluar dari lingkaran kemiskinan dan memajukan harapan hidup anak-anak Indonesia
CERITA DAN BERITA

#iamchange terkini

Find out all the updates how we’re together changing the lives of children.